38) MATIUS 12:40 & YUNUS 2:1-11 VS KENYATAAN (HIDUP VS MATI). Dalam Matius 12:40 perkataan Yesus TERTULIS: "Sebab seperti Yunus tinggal di dalam perut ikan tiga hari tiga malam, demikian juga Anak Manusia (Yesus) akan tinggal di rahim bumi tiga hari tiga malam", dan keterangan dalam Yunus 2:1-11 bahwa "Yunus tinggal di dalam perut ikan dalam keadaan HIDUP", TETAPI KENYATAANNYA Yesus tinggal di rahim bumi cuma 1 hari 2 malam saja dan dalam keadaan MATI!.
JAWAB : (Kategori: salah memahami konteks sejarah atau maksud penulis)
TANDA YUNUS
12:38. Pada waktu itu berkatalah beberapa ahli Taurat dan orang Farisi kepada Yesus: "Guru, kami ingin melihat suatu tanda dari pada-Mu."
12:39 Tetapi jawab-Nya kepada mereka: "Angkatan yang jahat dan tidak setia ini menuntut suatu tanda. Tetapi kepada mereka tidak akan diberikan tanda selain tanda nabi Yunus.
12:40 Sebab seperti Yunus tinggal di dalam perut ikan tiga hari tiga malam, demikian juga Anak Manusia akan tinggal di dalam rahim bumi tiga hari tiga malam. (Matius 12:38-40)
Dalam kalimat “Anak Manusia” adalah cara Yesus berbicara tentang diri-Nya. Almarhum Ahmed Deedat, seorang apologet Muslim, mengajarkan bahwa ketika Yesus berbicara mengenai “Tanda Yunus” akan mengindikasikan bahwa Yesus seharusnya “hidup” pada saat dalam kubur:
How was Jonah in the whale's belly for three days and three nights- Dead or Alive? The Muslims, the Christians and the Jews again give a unanimous verdict of A-L-I-V-E! How was Jesus in the tomb for the same period of time- Dead or Alive? Over a thousand million Christians, of every church or Denomination give a unanimous verdict of D-E-A-D! Is that like Jonah or un-like Jonah in your language? And everyone whose mind is not confused, says that, that is very UN-LIKE Jonah. Jesus said he would be "LIKE JONAH" and his infatuated followers say that he was "UN-LIKE JONAH!". Who is lying - Jesus or his followers? I leave the answer to you! (Ahmed Deedat, The Choice, p. 132 --buku ini sudah diterjemahkan dalam bahasa Indonesia dengan judul yang sama--; also published in, Crucifixion or Cruci-Fiction, Durban, RSA: IPCI, p. 68)
Dalam Matius 12:38-40 Tuhan Yesus tidak mengatakan bahwa Dia akan hidup seperti keadaan Yunus. Kenyataan dalam Kitab Matius tersebut tidak menuliskan tentang “hidup dan mati”. Deedat hanya memakai “satu” kejadian untuk mengungkapkan keseluruhan kenyataan. Apabila anda ingin tahu tentang hal ini; harap anda membaca ayat-ayat selanjutnya dan anda akan mengerti apa yang Yesus maksudkan dalam subjek yang tertulis pada kitab Matius ini.
Sejak waktu itu Yesus mulai menyatakan kepada murid-murid-Nya bahwa Ia harus pergi ke Yerusalem dan menanggung banyak penderitaan dari pihak tua-tua, imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat, lalu dibunuh dan dibangkitkan pada hari ketiga. Tetapi Petrus menarik Yesus ke samping dan menegor Dia, katanya: "Tuhan, kiranya Allah menjauhkan hal itu! Hal itu sekali-kali takkan menimpa Engkau." Maka Yesus berpaling dan berkata kepada Petrus: "Enyahlah Iblis. Engkau suatu batu sandungan bagi-Ku, sebab engkau bukan memikirkan apa yang dipikirkan Allah, melainkan apa yang dipikirkan manusia." (Matius 16:21-23)
Pada waktu Yesus dan murid-murid-Nya bersama-sama di Galilea, Ia berkata kepada mereka: "Anak Manusia akan diserahkan ke dalam tangan manusia , dan mereka akan membunuh Dia dan pada hari ketiga Ia akan dibangkitkan." Maka hati murid-murid-Nya itupun sedih sekali. (Matius 17:22-23)
Ketika Yesus akan pergi ke Yerusalem, Ia memanggil kedua belas murid-Nya tersendiri dan berkata kepada mereka di tengah jalan: "Sekarang kita pergi ke Yerusalem dan Anak Manusia akan diserahkan kepada imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat, dan mereka akan menjatuhi Dia hukuman mati. Dan mereka akan menyerahkan Dia kepada bangsa-bangsa yang tidak mengenal Allah, supaya Ia diolok-olokkan, disesah dan disalibkan, dan pada hari ketiga Ia akan dibangkitkan." (Matius 20:17-19)
Kemudian apa yang dikatakan Yesus ini benar-benar terjadi :
Kemudian serdadu-serdadu wali negeri membawa Yesus ke gedung pengadilan, lalu memanggil seluruh pasukan berkumpul sekeliling Yesus. Mereka menanggalkan pakaian-Nya dan mengenakan jubah ungu kepada-Nya. Mereka menganyam sebuah mahkota duri dan menaruhnya di atas kepala-Nya, lalu memberikan Dia sebatang buluh di tangan kanan-Nya. Kemudian mereka berlutut di hadapan-Nya dan mengolok-olokkan Dia, katanya: "Salam, hai Raja orang Yahudi!" Mereka meludahi-Nya dan mengambil buluh itu dan memukulkannya ke kepala-Nya. Sesudah mengolok-olokkan Dia mereka menanggalkan jubah itu dari pada-Nya dan mengenakan pula pakaian-Nya kepada-Nya. Kemudian mereka membawa Dia ke luar untuk disalibkan. Ketika mereka berjalan ke luar kota, mereka berjumpa dengan seorang dari Kirene yang bernama Simon. Orang itu mereka paksa untuk memikul salib Yesus.
Maka sampailah mereka di suatu tempat yang bernama Golgota, artinya: Tempat Tengkorak. Lalu mereka memberi Dia minum anggur bercampur empedu. Setelah Ia mengecapnya, Ia tidak mau meminumnya. Sesudah menyalibkan Dia mereka membagi-bagi pakaian-Nya dengan membuang undi. Lalu mereka duduk di situ menjaga Dia. Dan di atas kepala-Nya terpasang tulisan yang menyebut alasan mengapa Ia dihukum: "Inilah Yesus Raja orang Yahudi." Bersama dengan Dia disalibkan dua orang penyamun, seorang di sebelah kanan dan seorang di sebelah kiri-Nya. Orang-orang yang lewat di sana menghujat Dia dan sambil menggelengkan kepala, mereka berkata: "Hai Engkau yang mau merubuhkan Bait Suci dan mau membangunnya kembali dalam tiga hari, selamatkanlah diri-Mu jikalau Engkau Anak Allah, turunlah dari salib itu!" Demikian juga imam-imam kepala bersama-sama ahli-ahli Taurat dan tua-tua mengolok-olokkan Dia dan mereka berkata: "Orang lain Ia selamatkan, tetapi diri-Nya sendiri tidak dapat Ia selamatkan! Ia Raja Israel? Baiklah Ia turun dari salib itu dan kami akan percaya kepada-Nya. Ia menaruh harapan-Nya pada Allah: baiklah Allah menyelamatkan Dia, jikalau Allah berkenan kepada-Nya! Karena Ia telah berkata: Aku adalah Anak Allah." Bahkan penyamun-penyamun yang disalibkan bersama-sama dengan Dia mencela-Nya demikian juga. Mulai dari jam dua belas kegelapan meliputi seluruh daerah itu sampai jam tiga. Kira-kira jam tiga berserulah Yesus dengan suara nyaring: "Eli, Eli, lama sabakhtani?" Artinya: Allah-Ku, Allah-Ku, mengapa Engkau meninggalkan Aku? Mendengar itu, beberapa orang yang berdiri di situ berkata: "Ia memanggil Elia." Dan segeralah datang seorang dari mereka; ia mengambil bunga karang, mencelupkannya ke dalam anggur asam, lalu mencucukkannya pada sebatang buluh dan memberi Yesus minum. Tetapi orang-orang lain berkata: "Jangan, baiklah kita lihat, apakah Elia datang untuk menyelamatkan Dia." Yesus berseru pula dengan suara nyaring lalu menyerahkan nyawa-Nya. (Matius 27:27-50)
Tetapi pagi-pagi benar pada hari pertama minggu itu mereka pergi ke kubur membawa rempah-rempah yang telah disediakan mereka. Mereka mendapati batu sudah terguling dari kubur itu, dan setelah masuk mereka tidak menemukan mayat Tuhan Yesus. Sementara mereka berdiri termangu-mangu karena hal itu, tiba-tiba ada dua orang berdiri dekat mereka memakai pakaian yang berkilau-kilauan. Mereka sangat ketakutan dan menundukkan kepala, tetapi kedua orang itu berkata kepada mereka: "Mengapa kamu mencari Dia yang hidup, di antara orang mati? Ia tidak ada di sini, Ia telah bangkit. Ingatlah apa yang dikatakan-Nya kepada kamu, ketika Ia masih di Galilea, yaitu bahwa Anak Manusia harus diserahkan ke tangan orang-orang berdosa dan disalibkan, dan akan bangkit pada hari yang ketiga." Maka teringatlah mereka akan perkataan Yesus itu. Dan setelah mereka kembali dari kubur, mereka menceriterakan semuanya itu kepada kesebelas murid dan kepada semua saudara yang lain. Perempuan-perempuan itu ialah Maria dari Magdala, dan Yohana, dan Maria ibu Yakobus. Dan perempuan-perempuan lain juga yang bersama-sama dengan mereka memberitahukannya kepada rasul-rasul. Tetapi bagi mereka perkataan-perkataan itu seakan-akan omong kosong dan mereka tidak percaya kepada perempuan-perempuan itu. (Lukas 24:1-11)
Yesus berkata kepada mereka: "Inilah perkataan-Ku, yang telah Kukatakan kepadamu ketika Aku masih bersama-sama dengan kamu, yakni bahwa harus digenapi semua yang ada tertulis tentang Aku dalam kitab Taurat Musa dan kitab nabi-nabi dan kitab Mazmur." Lalu Ia membuka pikiran mereka, sehingga mereka mengerti Kitab Suci. Kata-Nya kepada mereka: "Ada tertulis demikian: Mesias harus menderita dan bangkit dari antara orang mati pada hari yang ketiga, dan lagi: dalam nama-Nya berita tentang pertobatan dan pengampunan dosa harus disampaikan kepada segala bangsa, mulai dari Yerusalem. (Lukas 24:44-47)
Mujizat apa yang telah dikatakan oleh Yesus pada hari ketiga? Yesus Bangkit! Ia tidak mati! sama seperti ketika Yunus keluar dari perut ikan. Itulah konteks pengajaran Yesus tentang “tanda Yunus”.
Mengenai 3 Hari 3 Malam lihat jawaban pertanyaan no 37.
JAWAB : (Kategori: salah memahami konteks sejarah atau maksud penulis)
TANDA YUNUS
12:38. Pada waktu itu berkatalah beberapa ahli Taurat dan orang Farisi kepada Yesus: "Guru, kami ingin melihat suatu tanda dari pada-Mu."
12:39 Tetapi jawab-Nya kepada mereka: "Angkatan yang jahat dan tidak setia ini menuntut suatu tanda. Tetapi kepada mereka tidak akan diberikan tanda selain tanda nabi Yunus.
12:40 Sebab seperti Yunus tinggal di dalam perut ikan tiga hari tiga malam, demikian juga Anak Manusia akan tinggal di dalam rahim bumi tiga hari tiga malam. (Matius 12:38-40)
Dalam kalimat “Anak Manusia” adalah cara Yesus berbicara tentang diri-Nya. Almarhum Ahmed Deedat, seorang apologet Muslim, mengajarkan bahwa ketika Yesus berbicara mengenai “Tanda Yunus” akan mengindikasikan bahwa Yesus seharusnya “hidup” pada saat dalam kubur:
How was Jonah in the whale's belly for three days and three nights- Dead or Alive? The Muslims, the Christians and the Jews again give a unanimous verdict of A-L-I-V-E! How was Jesus in the tomb for the same period of time- Dead or Alive? Over a thousand million Christians, of every church or Denomination give a unanimous verdict of D-E-A-D! Is that like Jonah or un-like Jonah in your language? And everyone whose mind is not confused, says that, that is very UN-LIKE Jonah. Jesus said he would be "LIKE JONAH" and his infatuated followers say that he was "UN-LIKE JONAH!". Who is lying - Jesus or his followers? I leave the answer to you! (Ahmed Deedat, The Choice, p. 132 --buku ini sudah diterjemahkan dalam bahasa Indonesia dengan judul yang sama--; also published in, Crucifixion or Cruci-Fiction, Durban, RSA: IPCI, p. 68)
Dalam Matius 12:38-40 Tuhan Yesus tidak mengatakan bahwa Dia akan hidup seperti keadaan Yunus. Kenyataan dalam Kitab Matius tersebut tidak menuliskan tentang “hidup dan mati”. Deedat hanya memakai “satu” kejadian untuk mengungkapkan keseluruhan kenyataan. Apabila anda ingin tahu tentang hal ini; harap anda membaca ayat-ayat selanjutnya dan anda akan mengerti apa yang Yesus maksudkan dalam subjek yang tertulis pada kitab Matius ini.
Sejak waktu itu Yesus mulai menyatakan kepada murid-murid-Nya bahwa Ia harus pergi ke Yerusalem dan menanggung banyak penderitaan dari pihak tua-tua, imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat, lalu dibunuh dan dibangkitkan pada hari ketiga. Tetapi Petrus menarik Yesus ke samping dan menegor Dia, katanya: "Tuhan, kiranya Allah menjauhkan hal itu! Hal itu sekali-kali takkan menimpa Engkau." Maka Yesus berpaling dan berkata kepada Petrus: "Enyahlah Iblis. Engkau suatu batu sandungan bagi-Ku, sebab engkau bukan memikirkan apa yang dipikirkan Allah, melainkan apa yang dipikirkan manusia." (Matius 16:21-23)
Pada waktu Yesus dan murid-murid-Nya bersama-sama di Galilea, Ia berkata kepada mereka: "Anak Manusia akan diserahkan ke dalam tangan manusia , dan mereka akan membunuh Dia dan pada hari ketiga Ia akan dibangkitkan." Maka hati murid-murid-Nya itupun sedih sekali. (Matius 17:22-23)
Ketika Yesus akan pergi ke Yerusalem, Ia memanggil kedua belas murid-Nya tersendiri dan berkata kepada mereka di tengah jalan: "Sekarang kita pergi ke Yerusalem dan Anak Manusia akan diserahkan kepada imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat, dan mereka akan menjatuhi Dia hukuman mati. Dan mereka akan menyerahkan Dia kepada bangsa-bangsa yang tidak mengenal Allah, supaya Ia diolok-olokkan, disesah dan disalibkan, dan pada hari ketiga Ia akan dibangkitkan." (Matius 20:17-19)
Kemudian apa yang dikatakan Yesus ini benar-benar terjadi :
Kemudian serdadu-serdadu wali negeri membawa Yesus ke gedung pengadilan, lalu memanggil seluruh pasukan berkumpul sekeliling Yesus. Mereka menanggalkan pakaian-Nya dan mengenakan jubah ungu kepada-Nya. Mereka menganyam sebuah mahkota duri dan menaruhnya di atas kepala-Nya, lalu memberikan Dia sebatang buluh di tangan kanan-Nya. Kemudian mereka berlutut di hadapan-Nya dan mengolok-olokkan Dia, katanya: "Salam, hai Raja orang Yahudi!" Mereka meludahi-Nya dan mengambil buluh itu dan memukulkannya ke kepala-Nya. Sesudah mengolok-olokkan Dia mereka menanggalkan jubah itu dari pada-Nya dan mengenakan pula pakaian-Nya kepada-Nya. Kemudian mereka membawa Dia ke luar untuk disalibkan. Ketika mereka berjalan ke luar kota, mereka berjumpa dengan seorang dari Kirene yang bernama Simon. Orang itu mereka paksa untuk memikul salib Yesus.
Maka sampailah mereka di suatu tempat yang bernama Golgota, artinya: Tempat Tengkorak. Lalu mereka memberi Dia minum anggur bercampur empedu. Setelah Ia mengecapnya, Ia tidak mau meminumnya. Sesudah menyalibkan Dia mereka membagi-bagi pakaian-Nya dengan membuang undi. Lalu mereka duduk di situ menjaga Dia. Dan di atas kepala-Nya terpasang tulisan yang menyebut alasan mengapa Ia dihukum: "Inilah Yesus Raja orang Yahudi." Bersama dengan Dia disalibkan dua orang penyamun, seorang di sebelah kanan dan seorang di sebelah kiri-Nya. Orang-orang yang lewat di sana menghujat Dia dan sambil menggelengkan kepala, mereka berkata: "Hai Engkau yang mau merubuhkan Bait Suci dan mau membangunnya kembali dalam tiga hari, selamatkanlah diri-Mu jikalau Engkau Anak Allah, turunlah dari salib itu!" Demikian juga imam-imam kepala bersama-sama ahli-ahli Taurat dan tua-tua mengolok-olokkan Dia dan mereka berkata: "Orang lain Ia selamatkan, tetapi diri-Nya sendiri tidak dapat Ia selamatkan! Ia Raja Israel? Baiklah Ia turun dari salib itu dan kami akan percaya kepada-Nya. Ia menaruh harapan-Nya pada Allah: baiklah Allah menyelamatkan Dia, jikalau Allah berkenan kepada-Nya! Karena Ia telah berkata: Aku adalah Anak Allah." Bahkan penyamun-penyamun yang disalibkan bersama-sama dengan Dia mencela-Nya demikian juga. Mulai dari jam dua belas kegelapan meliputi seluruh daerah itu sampai jam tiga. Kira-kira jam tiga berserulah Yesus dengan suara nyaring: "Eli, Eli, lama sabakhtani?" Artinya: Allah-Ku, Allah-Ku, mengapa Engkau meninggalkan Aku? Mendengar itu, beberapa orang yang berdiri di situ berkata: "Ia memanggil Elia." Dan segeralah datang seorang dari mereka; ia mengambil bunga karang, mencelupkannya ke dalam anggur asam, lalu mencucukkannya pada sebatang buluh dan memberi Yesus minum. Tetapi orang-orang lain berkata: "Jangan, baiklah kita lihat, apakah Elia datang untuk menyelamatkan Dia." Yesus berseru pula dengan suara nyaring lalu menyerahkan nyawa-Nya. (Matius 27:27-50)
Tetapi pagi-pagi benar pada hari pertama minggu itu mereka pergi ke kubur membawa rempah-rempah yang telah disediakan mereka. Mereka mendapati batu sudah terguling dari kubur itu, dan setelah masuk mereka tidak menemukan mayat Tuhan Yesus. Sementara mereka berdiri termangu-mangu karena hal itu, tiba-tiba ada dua orang berdiri dekat mereka memakai pakaian yang berkilau-kilauan. Mereka sangat ketakutan dan menundukkan kepala, tetapi kedua orang itu berkata kepada mereka: "Mengapa kamu mencari Dia yang hidup, di antara orang mati? Ia tidak ada di sini, Ia telah bangkit. Ingatlah apa yang dikatakan-Nya kepada kamu, ketika Ia masih di Galilea, yaitu bahwa Anak Manusia harus diserahkan ke tangan orang-orang berdosa dan disalibkan, dan akan bangkit pada hari yang ketiga." Maka teringatlah mereka akan perkataan Yesus itu. Dan setelah mereka kembali dari kubur, mereka menceriterakan semuanya itu kepada kesebelas murid dan kepada semua saudara yang lain. Perempuan-perempuan itu ialah Maria dari Magdala, dan Yohana, dan Maria ibu Yakobus. Dan perempuan-perempuan lain juga yang bersama-sama dengan mereka memberitahukannya kepada rasul-rasul. Tetapi bagi mereka perkataan-perkataan itu seakan-akan omong kosong dan mereka tidak percaya kepada perempuan-perempuan itu. (Lukas 24:1-11)
Yesus berkata kepada mereka: "Inilah perkataan-Ku, yang telah Kukatakan kepadamu ketika Aku masih bersama-sama dengan kamu, yakni bahwa harus digenapi semua yang ada tertulis tentang Aku dalam kitab Taurat Musa dan kitab nabi-nabi dan kitab Mazmur." Lalu Ia membuka pikiran mereka, sehingga mereka mengerti Kitab Suci. Kata-Nya kepada mereka: "Ada tertulis demikian: Mesias harus menderita dan bangkit dari antara orang mati pada hari yang ketiga, dan lagi: dalam nama-Nya berita tentang pertobatan dan pengampunan dosa harus disampaikan kepada segala bangsa, mulai dari Yerusalem. (Lukas 24:44-47)
Mujizat apa yang telah dikatakan oleh Yesus pada hari ketiga? Yesus Bangkit! Ia tidak mati! sama seperti ketika Yunus keluar dari perut ikan. Itulah konteks pengajaran Yesus tentang “tanda Yunus”.
Mengenai 3 Hari 3 Malam lihat jawaban pertanyaan no 37.
Laailaahaillallahmuhammadurrasulullah
BalasHapusBagai mana cara kita berpikir sebgai kaum berakal kalau Yesus Itu adalah Tuhan ,sedangkan Tuhan itu tidak tampak dan tidak Bisa didengar suara nya,mnn
BalasHapuspada kepo ya?
BalasHapusTerima kasih atas penjelasan yang penulis buat diatas. Tanda nabi Yunus yg dibandingkan dengan yg Yesus alami adalah kesamaan berada dalam perut. Yesus 3 hari di perut bumi dan yunus 3 hari di perut ikan. Soal yunus dalam keadaan hidup diperut ikan dan Yesus mati dalam perut bumi (kubur) jangan dipaksa persis sama, kerena keduanya berbeda yunus manusia dan Yesus adalah Tuhan.Ayat ini telah dibajak oleh Jakir Naik penyesat asal india untuk mencoba menyesatkan orang kristen dengan kepicikannya.
BalasHapusYunus mati didalam perut ikan, bukan hidup seperti kata penyesat Zakir,makanya baca kitab Yunus biar kalian tahu.
HapusYunus mati didalam perut ikan, bukan hidup seperti kata penyesat Zakir,makanya baca kitab Yunus biar kalian tahu.
HapusTeet toot Yunus tidak mati melainkan masih hidup terdampar di bibir pantai.
HapusHahaha jelas jelas yunus hidup brother kau baca teliti kitabmu.
HapusKenapa anda memaksakan jawabanmu tanpa bukti kebenaran?kamu berbantah bantahan tentang apa yang kamu ketahui tetapi kenapa kamu berbantah bantahan juga tentang apa yang kamu tidak ketahui?
Terima kasih atas penjelasan yang penulis buat diatas. Tanda nabi Yunus yg dibandingkan dengan yg Yesus alami adalah kesamaan berada dalam perut. Yesus 3 hari di perut bumi dan yunus 3 hari di perut ikan. Soal yunus dalam keadaan hidup diperut ikan dan Yesus mati dalam perut bumi (kubur) jangan dipaksa persis sama, kerena keduanya berbeda yunus manusia dan Yesus adalah Tuhan.Ayat ini telah dibajak oleh Jakir Naik penyesat asal india untuk mencoba menyesatkan orang kristen dengan kepicikannya.
BalasHapusGampang . Berarti yesus berbohong klw gt
BalasHapusSudah jelas yunus tidak mati saat 3 hari di perut ikan . Klw mati dia tidak bisa berdoa
Kan nubuatan yesus . Tanda ya seperti yunus
Coba z pikir . Klw salah brrarti ada kontradiksi perkataan yesus
Yang ditekankan Yesus itu masalah dibenamkan . Yunus dibenamkan ke laut. Yesus di rahim bumi. Nah, yang diangkat waktu sebelum penyaliban di salib tanyalah kepada Allah swt siapa itu ? Zakir naik geleng geleng kepala. Keok.
BalasHapusKau datang saja ke panggung ceramahnya banyak kok agama non muslim juga yang datang kesana
HapusBerarti Yesus pendusta. Dia bilang tanda2 nya sama seperti nabi Yunus. Kalau nabi Yunus 3 hari 3 malam dierut ikan dalam keadaan hidup harus nya Yesus juga 3 hari3 malam di perut bumi dalam keadaan hidup. Selamat Yesus tidak mati menebus dosa
BalasHapusShalom. Ada artikel berbahasa Inggris yang bahas tanda Yunus juga ni 👉🏻 https://ladderofjacob.com/2017/09/07/yonah/
BalasHapusZakir naik mengutip dalam alquran bahwa nabi yunus ditelan ikan dalam keadan hidup 3 hari dan berdoa lalu dimuntahkan dibibir pantai..yesus benubuat hidup 3 hari..tapi ternyata malah mati..lho Tuhan kok malah mati? Tuhan kok malah menyebut eli-eli lama sabaktani..artinya Tuhan2 Tuhan mengapa engkau meninggalkan aku?
BalasHapus